BOREPILE MESIN

 

1). Jasa Bore Pile Mesin

Bore pile adalah metode konstruksi pondasi yang digunakan untuk mendukung struktur bangunan di atas tanah yang tidak stabil atau di atas air. Layanan jasa bore pile yang kami sediakan meliputi proses pengeboran lubang vertikal ke dalam tanah menggunakan alat berdiameter besar yang disebut rig bor. Setelah lubang dibuat, kami masukan besi rakitan kedalam lubang bor, setelah itu material beton dituangkan ke dalam lubang untuk membentuk tiang pancang. Diameter yang kami sediakan mulai dari 30 cm sampai 80 cm dan kedalaman menyesuaikan kondisi tanah hingga 30 meter.

Keunggulan Layanan Jasa Bore Pile :

– Meningkatkan kekuatan dan stabilitas struktur bangunan.

– Dapat digunakan di berbagai jenis tanah, termasuk tanah lempung, lumpur, dan pasir.

– Proses cepat dan efisien, menghemat waktu dan biaya konstruksi

BOREPILE SPESIALIS

Jasa Borepile Strausspile Pondasi

SUMADI BOREPILE

Menerima Jasa Pekerjaan Pondasi Borepile

STRAUSSPILE MANUAL

2). Strauss Pile

Strauss pile adalah metode konstruksi pondasi yang melibatkan penggunaan tiang pancang berbentuk spiral yang dimasukkan ke dalam tanah dengan menggunakan teknik rotasi tenaga manusia. Layanan jasa strauss pile yang kami jalankan sangatlah baik karena didukung dengan sdm yang berpengalaman dan terbaik. Diameter mulai dari 25 cm sampai 40 cm dan untuk kedalaman maksimal 10 meter, tergantung kondisi tanah.

Keunggulan Layanan Jasa Strauss Pile :

– Cocok untuk tanah yang memiliki tingkat kekerasan yang tinggi atau sulit diakses

– Proses pemasangan yang relatif cepat dan minim gangguan terhadap lingkungan sekitar

– Memberikan pondasi yang kokoh dan tahan lama untuk berbagai jenis bangunan dan struktur.